Sabtu, 23 Januari 2016

Resep Tahu Gejrot Olahan Tahu yang Enak dan Lezat

Resep Tahu Gejrot - Tahu Gejrot ialah salah satu dari sekian banyak makanan khas daerah namun Tahu Gejrot ini yang paling terkenal berasal dari Cirebon. Tahu Gejrot menggunakan tahu yang mempunyai rasa tawar dan juga dipotong - potong kecil kemudian dihidangkan bersamaan dengan kuah ini mempunyai rasanya yang enak dan juga lezat.  Jika dibandingkan dengan olahan tahu lainnya yang dimana resep tahu isi dengan cara membuatnya digoreng untuk mengenai rasa, tidak akan diragukan lagi dikarenakan rasa gurih pedas manis yang juga menjadi sangat lezat. Namun untuk mencicipi rasa yang sangat lezat dari Tahu Gejrot ini, tidak perlu harus ke Cirebon, karena kita dapat membuatnya sendiri dirumah. Berikut ini resep Tahu Gejrot olahan tahu yang enak dan lezat.
Resep Tahu Gejrot Khas Cirebon

Resep Tahu Gejrot
Bahan :

  • 10 buah Tahu sumedang yang sudah digoreng (matang)tahu sumedang)
  • 1 sendok makan Kecap Manis
  • 100 gram Gula Merah
  • 300 ml Air
  • 2 sendok teh Asam Jawa
Bahan yang Dihaluskan :
  • 3 buah Cabe merah
  • 1 siung Bawang Putih
  • 2 buah Bawang Merah
  • 1 sendok teh Garam
Bahan yang Ditumbuk Kasar :
  • 10 buah Cabe rawit hijau
  • 1 siung Bawang Putih
  • 3 buah Bawang Merah
Cara Membuat : 
  1. Siapkan semua bahan
  2. Siapkan bahan yang dihaluskan dan bahan yang ditumbuk kasar. Masak air, gula merah, garam, bahan yang dihaluskan, asam. Masak sampai mendidih kira-kira 3 menit. Setelah airnya masak, angkat dari api.
  3. Siapkan potongan tahu dan taburi dengan bahan yang ditumbuk kasa.
  4. Tuang kuah tahu, dan rasakan nikmatnya dan Cocok untuk segala suasana
Demikianlah ulasan mengenai resep Tahu Gejrot olahan tahu yang enak dan lezat. Untuk mendapatkan informasi mengenai resep masakan lainnya, silahkan berkunjung ke blog resep masakan lezat, semoga bermanfaat.

Resep Tahu Gejrot Olahan Tahu yang Enak dan Lezat Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar